15
Apr
09

10 songs most played in the past 75 years

A Whiter Shade of Pale yang dinyanyikan oleh Procol Harum pada tahun 1967 telah menjadi lagu yang paling sering dimainkan di tempat umum dalam kurun waktu 75 tahun terakhir. Peringkat ini dibuat berdasarkan kompilasi tangga lagu yang dibuat untuk BBC Radio 2.

10 Lagu paling sering dimainkan:

01. A Whiter Shade of Pale – Procol Harum
02. Bohemian Rhapsody – Queen
03. All I Have To Do Is Dream – Everly Brothers
04. Love Is All Around – Wet Wet Wet
05. (Everything I Do) I Do It For You – Bryan Adams
06. Angels – Robbie Williams
07. All Shook Up – Elvis Presley
08. Dancing Queen – Abba
09. Magic Moments – Perry Como
10. White Christmas – Bing Crosby

Tercatat hanya ada 3 lagu era 90an yang mampu menembus peringkat 10 besar, yaitu Angels – Robbie Williams (1997), Love Is All Around – Wet Wet Wet (1994) dan (Everything I Do) I Do It For You – Bryan Adams (1991).

Lalu bagaimana dengan band legendaris yang juga asal Inggris – The Beatles? Ternyata lagu mereka Hello Goodbye hanya ada di peringkat ke 11, Get Back di angka 13 dan From Me To You di nomor 51.

Jika diminta memilih 3 dari 10 lagu diatas, saya akan memilih nomor 01, 02 dan 05. Bagaimana dengan anda?

source: BBC


2 Tanggapan to “10 songs most played in the past 75 years”


  1. September 7, 2009 pukul 1:15 pm

    ane pilih no 2 & 8 bos,freedy its OK!


Tinggalkan komentar


B r o a d c a s t o l o g y

JANGAN ASAL COPY - PASTE



Berbagai karya di blog, boleh-boleh saja dikutip atau dimanfaatkan untuk berbagai keperluan lainnya. Biasakan untuk meminta ijin kepada pemiliknya, atau paling tidak menyebutkan sumbernya: RadioClinic dot com. Terimakasih.

The copyright of the articles in this blog is owned by Alex Santosa. Permission to republish in print or online must be granted by the author in writing.

Creative Commons License
Hak cipta blog ini dilindungi oleh Creative Commons Attribution-Noncommercial-No Derivative Works 3.0 United States License.

B e z o e k e r s


tracker

S t a t

  • 574.943 hits

R a d i o p i n i

A r c h i v e s